Shortcut Keyboard Microsof Office

Shortcut Keyboard Microsof Office



Tombol Shortcut

Fungsi

Ctrl + N

Membuat dokumen baru

Ctrl + O

Membuka dokumen

Ctrl + S

Menyimpan dokumen

Ctrl + W

Menutup dokumen

Ctrl + X

Memotong bagian yang dipilih

Ctrl + C

Menyalin bagian yang dipilih

Ctrl + V

Menempel atau paste bagian yang disalin atau dipotong sebelumnya

Ctrl + A

Memilih semua yang ada di dokumen

Ctrl + D

Membuka jendela pengaturan Font

Ctrl + B

Membuat tebal teks

Ctrl + I

Membuat miring teks

Ctrl + U

Memberi garis bawah pada teks

Ctrl + J

Membuat tulisan rata kiri dan kanan

Ctrl + [

Memperkecil ukuran font 1 poin

Ctrl + ]

Memperbesar ukuran font 1 poin

Ctrl + E

Meletakan posisi bagian yang dipilih ke tengah

Ctrl + L

Meratakan teks ataupun meletakan bagian yang dipilih ke kiri

Ctrl + R

Meratakan teks ataupun meletakan bagian yang dipilih ke kanan

Ctrl + F

Mencari kata atau teks di dokumen

Ctrl + G

Menuju ke halaman tertentu

Ctrl + H

Mengganti kata atau tulisan dengan kata atau tulisan yang lain

Ctrl + P

Mencetak dokumen

Ctrl + Home

Menuju ke halaman pertama

Ctrl + End

Menuju ke halaman terakhir

Esc

Menutup jendela pop up yang tampil

Ctrl + Z

Membatalkan proses yang terjadi dan kembali ke proses sebelumnya

Ctrl + Y

Mengulangi proses yang baru saja terjadi

ALT + W, Q

Mengubah besar ukuran halaman lembar kerja


Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Shortcut Keyboard Microsof Office"

Posting Komentar